Jika Kamu sering merasa tidak nyaman saat melakukan sit up di rumah karena tidak ada penyangga yang membuatĀ stabilitas tubuh terganggu dan membuat latihan jadi rawan cedera atau menyebabkan rasa sakit pada bagian punggung saat melakukan sit up, maka Kamu perlu tahu satu alat yang akan membuat latihan menjadi lebih nyaman dan optimal.
Latihan Lebih Nyaman Dengan Hasil yang Optimal!
Kokoh dan Anti Licin
Dengan suction lebar dan anti slip, Sit-Up Trainer akan tetap kokoh di tempatnya bahkan saat latihan paling intens.
Hitung Sit Up dengan Mudah
Sit-Up Trainer memungkinkan Kamu untuk menghitung sit-up hingga 99 kali tanpa repot menghitung sendiri!